Timnas Uruguay berhasil melaju pada babak akhir kualisifikasi Piala Dunia 2022, dan menempati posisi di Grup H, dimana harus berhadapan dengan Ghana, Portugal dan Korea Selatan. Dalam grup ini, lawan terberat mereka adalah Portugal, dengan kehadiran dari Cristiano Ronaldo dan berbagai pemain muda berbakat lainnya membuat Portugal menjadi lawan yang harus diwaspadai. Tentunya Uruguay juga tidak kalah menariknya, dimana mereka memiliki porsi pertahanan yang kuat dan akan membuat lawan menjadi kewalahan.
agen judi bola online Piala Dunia 2022.
Asosiasi | : | Asociación Uruguaya de Fútbol (AUF) |
Julukan Tim | : | La Celeste (The Sky Blue One), Los Charruas |
Konfederasi | : | CONMEBOL |
Kode FIFA | : | URU |
Ranking FIFA | : | 13 (25 Agustus 2022) |
Most Caps | : | Diego GodÃn (159) |
Top Scorer | : | Luis Suárez (68) |
Stadion Utama | : | Estadio Centenario |
Pelatih | : | Diego Alonso |
Porsi dari timnas Uruguay kali ini memberikan sebuah kesan yang sangat menarik, dimana lebih banyak menggunakan pemain muda berbakat, dan penempatan pemain seniar diberbagai posisi. Seperti pada pertahanan tedapat Diego Godin dan Martin Caceres. Pada bagian Tengah terdapat Matias Vecino, Sedangkan dibagian depan terdapat Edinson Cavani sebagai pemain dengan ancaman terbesar bagi wilayah pertahanan pihak lawan. Berikut ini adalah susunan pemain timnas Uruguay Piala Dunia 2022 :
0 Komentar